Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Mengenal Segitiga Siku-Siku dan Teorema Pythagoras Berserta Cara Mudahnya

Hallo Sahabat Cerdasđź‘‹, apa kabar? Semoga semuanya dalam keadaan sehat walafiat. Tetap jaga kesehatan ya. Selamat datang di blog Saya Anak Cerdas. Rasanya sudah lama saya tidak update di label "Pendidikan" di blog ini. Kali ini saya hadir untuk mengobati rasa gundah para pelajar, hehehe. Pada kesempatan ini saya akan menyuguhkan materi MATEMATIKA. Hmm kira-kira apa ya? Yap, sesuai judul artikelnya, saya akan menjelaskan tentang SEGITIGA SIKU-SIKU dan TEOREMA PYTHAGORAS . OK, langsung saya bahas untuk Anda. Segitiga Siku-Siku Sumber gambar : Dokumen Penulis Segitiga siku-siku merupakan sebuah jenis segitiga yang memiliki sisi miring, sisi tinggi, dan sisi alas. Sisi tinggi adalah sisi yang memiliki posisi vertikal. Sedangkan sisi alas adalah sisi yang mendatar atau horizontal. Salah satu besar sudutnya adalah 90°. Sisi miring juga disebut hipotenusa . Kalau berbicara mengenai segitiga siku-siku pasti kita tidak asing lagi dengan "Teorema Pythagoras atau Rumus

Selamat Hari Buku Sedunia

Sumber gambar : pixabay.com/Pexels Manusia di dunia ini sudah tidak asing lagi dengan benda yang satu ini. Yup, buku. Buku adalah suatu benda yang sederhana bentuknya namun banyak manfaatnya. Buku merupakan jendela dunia dan gudangnya ilmu pengetahuan. Banyak informasi yang tertuang di dalamnya yang dapat menambah wawasan kita. Buku sangat penting keberadaannya bagi kemajuan kualitas sumber daya manusia dan bidang pendidikan di setiap negara. Buku sangat erat dengan kehidupan kita sehari-hari. Sekarang zaman sudah canggih. Kini buku tersedia dalam bentuk digital. Namun peminat buku cetak masih banyak. Sahabat Cerdas, tahukah Anda bahwa setiap tanggal 23 April diperingati sebagai Hari Buku Sedunia ? UNESCO yaitu organisasi internasional di bidang pendidikan, keilmuan, dan kebudayaan menetapkan tanggal 23 April sebagai hari buku sedunia pada tahun 1995. Selain itu pada tanggal ini pula diperingati sebagai Hari Hak Cipta Sedunia. OK, Sahabat Cerdas, bicara soal buku pada kesempata

Kalah atau Gagal Dalam Mencapai Sesuatu? Baca Tips-Tips Berikut

  "I haven't failed. I've found 10.000 ways that won't work" (Saya belum gagal. Saya hanya menemukan 10.000 cara yang tidak berhasil.)  -Thomas Alva Edison- Pernahkah Anda merasakan yang namanya "Kekalahan atau Kegagalan"? Mungkin itu terjadi saat pertandingan. Bagaimana perasaan Anda saat mengetahui bahwa Anda mengalami sebuah kekalahan? Sedih, kecewa, marah, atau yang lainnya? Kalah dan menang, gagal dan berhasil adalah dua kata yang masing-masing bertolak belakang namun dalam kehidupan dianggap hal yang biasa. Orang-orang sering mengatakannya dengan mudah, tapi sangat sulit kata 'kalah atau gagal' diterima oleh orang yang mengalaminya. Lantas, jika Anda berada di posisi tersebut, apa yang akan Anda lakukan? Mengamuk, berteriak, atau putus asa? Janganlah bersedih dan putus asa dahulu. Coba pertimbangkan poin-poin di bawah ini #1. Pengalaman Yang Berharga Sumber gambar : pixabay.com/Pexels         Kekalahan adalah suatu peng