Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

Makanan Tradisional Asal Bali Yang Bikin Ngiler.

Hallooo,Sahabat Cerdas! Apa kabar?? Semoga kabar Anda semua baik-baik saja ya. Bertemu lagi di blog Saya Anak Cerdas bersama saya Putri Pramisuari. Pasti Anda semua tahu P ulau Bali kan? Kali ini saya akan mengajak Anda untuk mengintip sedikit apa saja sih makanan tradisional khas Bali. Biar tidak penasaran yuk langsung saya bahas. Selamat membaca! #1. Lawar Sumber gambar : Dokumen Penulis         Makanan yang pertama ini namanya Lawar. Lawar merupakan salah satu makanan khas Bali berupa campuran daging cincang dan sayuran yang telah dipotong kecil-kecil dan diberi bumbu. Hidangan ini ada banyak jenis dan cita rasa,tergantung dari masing-masing daerahnya. Makanan yang satu ini memakai beragam bumbu dapur. Sehingga rasanya komplit dan enak. #2. Ayam Betutu Sumber gambar : Dokumen Penulis       Ayam betutu adalah salah satu makanan khas Bali berbahan dasar ayam. Selain itu,bebek dapat digunakan sebagai pengganti daging ayam. Ayam betutu merupakan makanan khas

Selamat Hari Pahlawan

Hallo,Sahabat Cerdas!! Berjumpa lagi di blog Saya Anak Cerdas bersama saya Putri Pramisuari. Hari ini tepat pada tanggal 10 November, Republik Indonesia memperingati sebuah hari besar dan amat penting dalam sejarah. Hari Pahlawan. Hari dimana menjadi simbol seluruh kekuatan para pejuang bersatu dan bertekad mempertahankan kemerdekaan dari jajahan bangsa asing. Peristiwa 10 November 1945 bermula dari tewasnya Brigadir Aubertin Walter Sothern Mallaby. Hal ini memicu pihak Inggris mengeluarkan sebuah ultimatum kepada Indonesia yang pada saat itu sudah merdeka pada tanggal 17 Agustus 1945. Ultimatum tersebut ditolak oleh para pejuang Indonesia.  Pada 10 November 1945 pagi,Pasukan tentara Inggris melancarkan serangannya Surabaya menjadi kota saksi terjadinya pertempuran besar antara Pasukan Indonesia dan Pasukan Inggris. 6.000-16.000 pejuang tewas dari pihak Indonesia.  Maka dari itu setiap tanggal 10 November diperingati sebagai Hari Pahlawan guna mengenang dan menghormati jasa ja