Hallooo,Sahabat Cerdas! Apa kabar?? Semoga kabar Anda semua baik-baik saja ya. Bertemu lagi di blog Saya Anak Cerdas bersama saya Putri Pramisuari. Pasti Anda semua tahu P ulau Bali kan? Kali ini saya akan mengajak Anda untuk mengintip sedikit apa saja sih makanan tradisional khas Bali. Biar tidak penasaran yuk langsung saya bahas. Selamat membaca! #1. Lawar Sumber gambar : Dokumen Penulis Makanan yang pertama ini namanya Lawar. Lawar merupakan salah satu makanan khas Bali berupa campuran daging cincang dan sayuran yang telah dipotong kecil-kecil dan diberi bumbu. Hidangan ini ada banyak jenis dan cita rasa,tergantung dari masing-masing daerahnya. Makanan yang satu ini memakai beragam bumbu dapur. Sehingga rasanya komplit dan enak. #2. Ayam Betutu Sumber gambar : Dokumen Penulis Ayam betutu adalah salah satu makanan khas Bali berbahan dasar ayam. Selain itu,bebek dapat digunakan sebagai pengganti daging ayam. Ayam betutu merupakan makanan khas